[DOCS] Cara Instal Presets

 


Bagaimana Cara Install Preset di hp Android?
Silahkan kamu unduh preset yang sudah diberikan oleh admin.

Setelah itu, Extract file .zip tersebut dan salin folder preset nya ke :
Android→data→com.adobe.lrmobile→files→carouselDocuments→00000000000000000000000000000000→Profiles→Settings→UserStyles
Jika sudah berhasil di simpan, maka otomatis Preset sudah bisa Kamu gunakan di Adobe Lightroom Mobile.
Bagaimana Cara Install Preset di PC/Komputer?
Silahkan kamu unduh preset yang sudah diberikan oleh admin.

Setelah itu, Extract file .zip tersebut dan salin folder preset nya ke :
C:\Users\userkamu\AppData\Roaming\Adobe\CameraRaw\ImportedSettings
Jika sudah berhasil di simpan, maka otomatis Preset sudah bisa Kamu gunakan di Adobe Lightroom. Namun hal ini hanya support di Lightroom versi CC saja.
Selain itu, Kamu juga bisa menggunakan Preset format XMP ini untuk Adobe Photoshop menggunakan Camera Raw Filter yang terdapat di “Filter → Camera Raw Filter”.
Lalu bagaimana cara menggunakan Preset Lightroom (Versi DNG)?
Silahkan Kamu buka folder DNG yang sudah dibagikan oleh admin.
Pilih Preset yang akan kamu gunakan, lalu Download file tersebut. Jika sudah, silahkan masukkan foto tersebut ke Lightroom Mobile dan salin pengaturannya.

PresetsLabs

Premium Lightroom Presets & Luts.

Hubungi Kami

WhatsApp. +62 83121005252

Metode Pembayaran :

BCA
BCA
MANDIRI
MANDIRI
GO-PAY
GO-PAY
DANA
DANA

undefined

Halo.. ada yang ingin ditanyakan?

[DOCS] Cara Instal Presets https://presetslabs.blogspot.com/p/cara-instal-presets.html

undefined

Halo.. ada yang ingin ditanyakan?

Pesanan
Total ( 0 Pesanan ) 0
Belum ada pesanan..